Focus Group Discussion Buletin Teknis (Bultek) Belanja dan Beban Bansos
Jakarta (18-03-2015) – Komite Standar Akuntansi Pemerintahan (KSAP) pada tanggal 17 Maret 2015 menyelenggarakan kegiatan Focus Group Discussion yang membahas draf Buletin Teknis (Bultek) Belanja dan Beban Bansos di Gedung Prijadi Praptosuhardjo (Gedung eks. MA) di lingkungan Kementerian Keuangan, Jl. Lapangan Banteng Jakarta Pusat. Peserta FGD kali ini terdiri dari berbagai instansi baik Pemerintah Pusat maupun Pemerintah Daerah, diantaranya dari BPK RI, BPKP, Kementerian Keuangan, Kementerian Dalam Negeri, Kementerian Sosial, Pemprov DKI […]