ekonomi


STRATEGI PEMBANGUNAN SISTEM PEREKONOMIAN BER-KEWIRAUSAHAAN

Pemakalah, Dr Jan Hoesada, KSAP. PENDAHULUAN Lapangan kerja sektor formal adalah baik, namun sebuah sistem ekonomi ber-kewirausahaan akan mengurangi tekanan kebutuhan lapangan kerja di satu sisi, tekanan kebutuhan pertumbuhan PDB pada sisi lain. Makalah merupakan sumbangan gagasan bagi Kabinet Baru umumnya, para Menteri khususnya. BERBAGAI BUTIR PENTING TATA-EKONOMI BERKEWIRAUSAHAAN Sistem ekonomi berbasis kewirausahaan memiliki beberapa syarat. Syarat pertama adalah tentang izin usaha. Kewirausahaan ditanggapi / direalisasi dengan kemudahan mendirikan usaha […]